DIGITAL MARKETING BERBASIS APLIKASI SEBAGAI STRATEGI MENINGKATKAN KEPUASAN PELANGGAN

Authors

  • Diana Rapitasari Universitas Bhayangkara, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32781/cakrawala.v10i2.36

Abstract

Perkembangan teknologi menghasilkan sarana yang semakin canggih, yang dapat digunakan sebagai media dalam pengembangan usaha bisnis berorientasi kepuasan pelanggan. Salah satu bentuk integrasi teknologi tersebut adalah dalam praktik pemasaran menggunakan strategi digital marketing. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji secara konseptual mengenai strategi digital marketing berbasis aplikasi dalam meningkatkan kepuasan pelanggan. Jenis penelitian adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data penelitian merupakan data sekunder berupa teori dan temuan empiris penelitian terdahulu yang didapatkan menggunakan studi literatur. Kesimpulan yang dapat diambil dari hasil diskusi menyatakan bahwa integrasi strategi digital marketing berbasis aplikasi dalam sebuah bisnis memerlukan analisa faktor internal dan eksternal untuk menentukan strategi digital marketing yang paling tepat. Strategi tersebut pada intinya merupakan bentuk pemasaran yang menekankan komunikasi merek untuk dapat meningkatkan kepuasan pelanggan. Secara teoretis, strategi digital marketing berbasis aplikasi tidak hanya dapat mempengaruhi kepuasan merek, namun dapat juga menyebabkan meningkatnya kepercayaan merek dan loyalitas merek.

References

Ahmed, Z. (2014). Effect Of Brand Trust And Customer Satisfaction On Brand Loyalty In Bahawalpur. Journal Of Sociological Research, Vol. 5, No. 1, 306-326.

Durianto, D., Sugiarto, & Sitinjak, T. (2004).

Strategi Menaklukkan Pasar: Melalui Riset Ekuitas Dan Perilaku Merek. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Durianto, D., Sugiarto, & Budiman, L. J. (2004).

Brand Equity Ten: Strategi Memimpin Pasar. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Donio, J., Massari, P., & Passiante, G. (2006).

Customer Satisfaction And Loyalty In A Digital Environment: En Empirical Test. Journal Of Consumer Marketing, Vol. 23, No. 7, 445-457.

Irawan, H. (2002). 10 Prinsip Kepuasan Pelanggan. Jakarta: PT Elex Media Komputindo

Journal Of Academic Research In Business And

Social Sciences, Vol. 3, No. 6, June, 114-124.

Merisavo, M. (2006). The Effects Of Digital M a r k e t i n g C o m m u n i c a t i o n O n Customer Loyalty: An Integrative Model And Research Propositions. Helsinki School Of Economics Working Paper.

Nayebzadeh, S., Jalaly, M., & Shamsi, H. M. (2013). The Relationship Between Customer Satisfaction And Loyalty With The Bank Performance In Iran.

Runtunuwu, J. G., Oroh, S., & Taroreh, R. (2014).

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Cafe Dan Resto Cabang Manado. Jurnal EMBA, Vol. 2, No. 3, September, 1803-1813.

Ryan, D. (2014). Understanding Digital Marketing.

Great Britain: Kogan Page Limited.

Downloads

Published

2016-12-21

How to Cite

Rapitasari, D. (2016). DIGITAL MARKETING BERBASIS APLIKASI SEBAGAI STRATEGI MENINGKATKAN KEPUASAN PELANGGAN. Cakrawala: Jurnal Litbang Kebijakan, 10(2), 107–112. https://doi.org/10.32781/cakrawala.v10i2.36

Issue

Section

Articles

Citation Check